Monday, 10-02-2025
  • Selamat datang di situs resmi SMA Negeri 1 Sulang.

P5 Sebagai Upaya Menumbuhkembangkan Kreatifitas Siswa

Diterbitkan : - Kategori : Berita Terbaru
2 0
Read Time:36 Second

Senin, 28 Agustus 2023

P5 adalah sebuah kegiatan berbasis proyek yang dilaksanakan oleh peserta didik untuk mencapai kompetensi dan karakter sesuai dengan profil pelajar pancasila.

Dalam pelaksanaannya, P5 dilakukan secara fleksibel dalam hal muatan, kegiatan dan waktu pelaksanaan serta dirancang terpisah dari intrakuliuler.

Pagi ini, SMAN 1 Sulang mengadakan Upacara Pembukaan P5. Dengan tema untuk kelas X adalah suara demokrasi, rekayasa & inovasi untuk membangun NKRI, dan kearifan lokal. Sedangkan untuk kelas XI dengan tema : gaya hidup berkelanjutan, kewirausahaan,  bangunlah jiwa dan raganya.

Kegiatan P5 diawali dengan upacara pembukaan, yang dipimpin oleh bapak Sigit Toto Mursito, S.Si. dalam arahanya beliau mengatakan “anak-anak harus berproses, sehinggal pengalaman dalan pelaksanaan P5 dapat digunakan sebagai modal awal dalam kontribusi di masyarakat”

 

About Post Author

Official

Akun resmi SMA Negeri 1 Sulang
Happy
Happy
50 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
50 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

1 Komentar

Average Rating

5 Star
100%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

One thought on “P5 Sebagai Upaya Menumbuhkembangkan Kreatifitas Siswa

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *