Wednesday, 22-01-2025
  • Selamat datang di situs resmi SMA Negeri 1 Sulang.

Musyawarah Ambalan (Musran) Ambalan Ronggolawe dan Cut Nyak Dien Pangkalan SMA Negeri 1 Sulang

Diterbitkan : - Kategori : Berita Terbaru
0 0
Read Time:27 Second

Sulang, 26 Oktober 2024

Dalam rangka memilih Pradana baru, ambalan Ronggolawe / Cut Nyak Dien Gudep 08-055/ 08-056 pangkalan SMA Negeri 1 Sulang mengadakan Musyawarah Ambalan (Musran).

Kegiatan dimulai dengan sambutan Kamabigus yaitu kak Sigit Toto Mursito. Dalam sambutanya beliau mengatakan, marilah kita bersama – sama melaksanakan Musran dengan baik dan sesuai aturan. Pilihlah Pradana sesuai hari Nurani kalian.

Setelah sambutan, dilanjutkan dengan pembacaan pertanggungjawaban dari juru uang. Kegiatan dilanjutkan dengan pemilihan Pradana. Dari 3 pasangan calon Pradana, yang terpilih melalui pemilihan yaitu atas nama Arya Adiningwang dan Ayla Azzura.

 

 

About Post Author

Official

Akun resmi SMA Negeri 1 Sulang
Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

0 Komentar

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *